1. Akibat gempa bumi di yogyakarta , di salah satu kecamatan sebanyak 35 rumah penduduk rusak. Pemerintah memberi bantuan 535 sak semen untuk membangun rumah kembali rumah yang rusak . Dari sumbangan masyarakat diperolah 865 sak semen . Semua semen yang terkumpul dibagikan kepada setiap rumah yang rusak . Berapa sak semen yang diterima setiap rumah? (Tiap rumah mendapat semen sama banyak)
2. Keluarga pak ahmad mempunyai bak mandi berbentuk kubus yang berisi penuh air. Air tersebut kemudian digunakan untuk mandi pak ahmad sebanyak 34 dm(3) , istrinya 31 dm(3) , dan anak nya 23 dm(3) . Jika panjang sisi bak mandi 5 dm , berapa dm tinggi air dalam bak mandi sekarang?
Mellynda99
1. Diketahui : Pemerintah 535 sak semen, sumbangan masyarakat 865 sak semen dan 35 rumah rusak. Ditanya : berapa sak semen yang diterima setiap rumah ? Jawab : (535+865):35=40
2. Dik : s = 5dm, digunakan oleh pak ahmad 34dm, istrinya 31dm dan anaknya 23dm. Dit: berapa dm tinggi air dalam bak mandi sekarang? Jawab: v=sxsxs =5 x 5 x 5 = 125 dm3 =125 - (34 + 31 + 23 ) =125-88 =37dm3
2. 5dm³-(34dm³+31dm³+23dm³)=
(dm³=liter)
Ditanya : berapa sak semen yang diterima setiap rumah ?
Jawab : (535+865):35=40
2. Dik : s = 5dm, digunakan oleh pak ahmad 34dm, istrinya 31dm dan anaknya 23dm.
Dit: berapa dm tinggi air dalam bak mandi sekarang?
Jawab: v=sxsxs
=5 x 5 x 5
= 125 dm3
=125 - (34 + 31 + 23 )
=125-88
=37dm3