Tolong carikan hadist tentang orang orang yang tidak diperbolehkan shalat jumat
Tolong bantu
OSH9402
Al-Hadits riwayat Sunan Abu Daud bahwa Nabi telah bersabda, diperbolehkan bagi 4 orang tidak melaksanakan shalat jumat, yaitu diantaranya : Budak , Wanita / Muslimah , Anak Kecil yang belum Baligh, dan Orang Sakit .
“Shalat Jumat itu adalah kewajiban bagi setiap muslim dengan berjamaah, kecuali (tidak diwajibkan) atas 4 orang. [1] Budak, [2] Wanita, [3] Anak kecil dan [4] Orang sakit.” (HR Abu Daud).
الْجُمُعَةُ حَقٌّ وَاجِبٌ عَلَى كُلِّ مُسْلِمٍ فِى جَمَاعَةٍ إِلاَّ أَرْبَعَةً عَبْدٌ مَمْلُوكٌ أَوِ امْرَأَةٌ أَوْ صَبِىٌّ أَوْ مَرِيضٌ
“Shalat Jumat itu adalah kewajiban bagi setiap muslim dengan berjamaah, kecuali (tidak diwajibkan) atas 4 orang. [1] Budak, [2] Wanita, [3] Anak kecil dan [4] Orang sakit.” (HR Abu Daud).