Manajemen adalah proses perencanaan, pengorganisasian, penggerakan, dan pengendalian sumber daya organisasi untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Contoh manajemen yaitu merencanakan sebuah ide bisnis baru yang menguntungkan.
Sedangkan manajer adalah individu yang bertanggung jawab atas pelaksanaan manajemen dalam organisasi atau perusahaan. Manajer bertugas untuk mengarahkan, mengontrol, dan memimpin orang-orang dalam organisasi untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Contoh manager yaitu manager perusahaan.
Jawaban:
Manajemen adalah proses perencanaan, pengorganisasian, penggerakan, dan pengendalian sumber daya organisasi untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Contoh manajemen yaitu merencanakan sebuah ide bisnis baru yang menguntungkan.
Sedangkan manajer adalah individu yang bertanggung jawab atas pelaksanaan manajemen dalam organisasi atau perusahaan. Manajer bertugas untuk mengarahkan, mengontrol, dan memimpin orang-orang dalam organisasi untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Contoh manager yaitu manager perusahaan.