1. Apakah sifat komutatif dan asosiatif berlaku juga untuk operasi pengurangan bilangan bulat. Jika ya , tunjukkan , jika tidak jelaskan dengan contoh penyangkal
2. apakah jumlah dua bilangan positif hasilnya selalu positif ? Jelaskan.
3. apakah pengurangan bilangan positif terhadap bilangan positif selalu bilangan positif ? Jelaskan.
4. Jika A dan B adalah bilangan negatif , pada kondisi yang bagaiman hasil a-b bernilai positif ? Jelaskan.
5. jika A dan B adalah bilangan positif , pada kondisi yang bagaimana hasil a-b bernilai negatif ? Jelaskan.
6. tentukan hasil dari 43.210 - 56.789 + 1.232 .
Terimakasih yang sudah mau menjawab pertanyaan saya :)
mifardi
1. tidak karena 6-3 = 3 dan 3-6 = -3 2. iya, karena jika 2 bilangan positif dijumlahkan, akan semakin besar nilainya 3. tidak, tergantung nilai dari bilangan tersebut 4.? 5. jika A lebih kecil daripada B 6.14811 maaf jika salah
2. iya, karena jika 2 bilangan positif dijumlahkan, akan semakin besar nilainya
3. tidak, tergantung nilai dari bilangan tersebut
4.?
5. jika A lebih kecil daripada B
6.14811
maaf jika salah