Tinggi rata rata 5 orang anak dalam suatu kelompok adalah 159 cm. Jika salah satu anak meninggalkan kelompok tersebut ternyata tinggi rata rata dari 4 anak menjadi 161 cm, maka berapakah tinggi anak yg meninggalkan kelompok tersebut?
NadiaSwastiti
Tinggi anak yang meninggalkan kelompok = (5×159)-(161×4) = 795-644 = 151 cm
(5×159)-(161×4) = 795-644 = 151 cm