Matematika aljabar: 1) [tex]5x + 2y - 3 \times + y[/tex] 2) [tex] - 7a \: + 2b \: + 6b \: - 2a[/tex] 3) [tex]a - 4b + 7 - 3a \: + 8b[/tex] Halo,sahabat brainly! aku disini ada pertanyaan matematika aljabar kelas 8,Tolong di bantu menjawab ya soal nya aku sudah lupa materi aljabar dan lupa juga penjelasan nya aku mohon maaf,bagi yang mau menjawab silahkan! jangan tidak jelas menjawab nya! sertakan penjelasan atau caranya ya "THANK YOU SO MUCH BRAINLY"
Hasil penyederhanaan bentuk aljabar masing-masing soal ialah :
5x + 2y - 3 × y = 5x - y
-7a + 2b + 6b - 2a = -9a + 8b
a - 4b + 7 - 3a + 8b = -2a + 4b + 7
Penjelasan dengan langkah-langkah
Aljabar adalah bentuk operasi yang memuat variabel. Variabel adalah nilai yang dapat berubah dalam suatu cakupan soal atau himpunan operasi.
Pada persamaan variabel juga terdapat konstanta yaitu nilai yang tidak berubah, meskipun sering kali tidak diketahui atau tidak ditentukan. Variabel sangat berguna untuk permisalan, jika terdapat bentuk yang panjang, maka dapat dimisalkan dengan variabel. Variabel biasa dilambangkan dengan huruf dari A - Z.
[tex] \\ [/tex]
Diketahui :
5x + 2y - 3 × y
-7a + 2b + 6b - 2a
a - 4b + 7 - 3a + 8b
Ditanyakan :
Bentuk sederhana
[tex] \\ [/tex]
Penyelesaian :
Soal No. 1
[tex] 5x + 2y - 3 \times y [/tex]
3 dikalikan y maka tetap 3y
[tex] = 5x + 2y - 3y [/tex]
Ada dua variabel yaitu x dan y, dan ada tiga suku yaitu 5x, 2y, dan -3y. Kita satukan suku yang mempunyai variabel yang sama, yaitu suku 2y dan -3y
[tex] = 5x +( 2y - 3y ) [/tex]
[tex] = 5x +( (2-3)y ) [/tex]
[tex] = 5x +( (-1)y ) [/tex]
[tex] = 5x +( -y ) [/tex]
[tex] = \boxed{ 5x -y } [/tex]
[tex] \\ [/tex]
Soal No. 2
[tex] -7a+2b+6b-2a [/tex]
Hampir sama seperti nomor 1, kita hanya menyatukan suku-suku yang memiliki variabel yang sama.
[tex] = -7a-2a+2b+6b [/tex]
[tex] = (-7a-2a)+(2b+6b) [/tex]
[tex] = ((-7-2)a)+((2+6)b) [/tex]
[tex] = ((-9)a)+((8)b) [/tex]
[tex] = (-9a)+(8b) [/tex]
[tex] = \boxed{ -9a+8b } [/tex]
[tex] \\ [/tex]
Soal No. 3
[tex] a-4b+7-3a+8b [/tex]
Caranya sama seperti nomor 1 dan 2, satukan suku-suku yang memiliki variabel yang sama.
[tex] = a-3a-4b+8b+7 [/tex]
[tex] = 1a-3a+(-4)b+8b+7 [/tex]
[tex] = (1-3)a+(-4+8)b+7 [/tex]
Untuk suku 7 tidak perlu diubah karena itu merupakan konstanta (tidak memiliki variabel).
[tex] = (-2)a+(4)b+7 [/tex]
[tex] = \boxed{ -2a+4b+7 } [/tex]
[tex] \\ [/tex]
Jawaban Akhir dan Kesimpulan
Jadi, hasil penyederhanaan bentuk aljabar masing-masing soal ialah :
5x + 2y - 3 × y = 5x - y
-7a + 2b + 6b - 2a = -9a + 8b
a - 4b + 7 - 3a + 8b = -2a + 4b + 7
[tex] \\ [/tex]
Pelajari Lebih Lanjut
Materi tentang menentukan nilai variabel : https://brainly.co.id/tugas/48884424
Materi tentang panjang dan lebar persegi dalam x : https://brainly.co.id/tugas/53689674
Materi tentang PLSV : https://brainly.co.id/tugas/53991282
Detail Jawaban
Kelas : VIII
Mapel : Matematika
Bab : I - Operasi Bentuk Aljabar
Kode : 8.2.1
10 votes Thanks 10
niluhwissa
Untuk menjawab aljabar nya itu bagaimana caranya ya kak? maaf kak saya kurang paham "aljabar".
niluhwissa
Yang no 3 nya kak,kenapa kok isi 7? bingung saya kak
AdhidMGL
disatukan yg punya variabel sama, punya huruf yang sama, a dengan a, b dengan b
AdhidMGL
Variabel itu permisalan, jadi misal 2a + 3a, kamu punya 2 pensil + 3 pensil = 5 pensil
niluhwissa
oh okey,kak bantu jawab ya yang saya sudah kirim pertanyaan kak
Verified answer
Hasil penyederhanaan bentuk aljabar masing-masing soal ialah :
Penjelasan dengan langkah-langkah
Aljabar adalah bentuk operasi yang memuat variabel. Variabel adalah nilai yang dapat berubah dalam suatu cakupan soal atau himpunan operasi.
Pada persamaan variabel juga terdapat konstanta yaitu nilai yang tidak berubah, meskipun sering kali tidak diketahui atau tidak ditentukan. Variabel sangat berguna untuk permisalan, jika terdapat bentuk yang panjang, maka dapat dimisalkan dengan variabel. Variabel biasa dilambangkan dengan huruf dari A - Z.
[tex] \\ [/tex]
Diketahui :
Ditanyakan :
Bentuk sederhana
[tex] \\ [/tex]
Penyelesaian :
Soal No. 1
[tex] 5x + 2y - 3 \times y [/tex]
3 dikalikan y maka tetap 3y
[tex] = 5x + 2y - 3y [/tex]
Ada dua variabel yaitu x dan y, dan ada tiga suku yaitu 5x, 2y, dan -3y. Kita satukan suku yang mempunyai variabel yang sama, yaitu suku 2y dan -3y
[tex] = 5x +( 2y - 3y ) [/tex]
[tex] = 5x +( (2-3)y ) [/tex]
[tex] = 5x +( (-1)y ) [/tex]
[tex] = 5x +( -y ) [/tex]
[tex] = \boxed{ 5x -y } [/tex]
[tex] \\ [/tex]
Soal No. 2
[tex] -7a+2b+6b-2a [/tex]
Hampir sama seperti nomor 1, kita hanya menyatukan suku-suku yang memiliki variabel yang sama.
[tex] = -7a-2a+2b+6b [/tex]
[tex] = (-7a-2a)+(2b+6b) [/tex]
[tex] = ((-7-2)a)+((2+6)b) [/tex]
[tex] = ((-9)a)+((8)b) [/tex]
[tex] = (-9a)+(8b) [/tex]
[tex] = \boxed{ -9a+8b } [/tex]
[tex] \\ [/tex]
Soal No. 3
[tex] a-4b+7-3a+8b [/tex]
Caranya sama seperti nomor 1 dan 2, satukan suku-suku yang memiliki variabel yang sama.
[tex] = a-3a-4b+8b+7 [/tex]
[tex] = 1a-3a+(-4)b+8b+7 [/tex]
[tex] = (1-3)a+(-4+8)b+7 [/tex]
Untuk suku 7 tidak perlu diubah karena itu merupakan konstanta (tidak memiliki variabel).
[tex] = (-2)a+(4)b+7 [/tex]
[tex] = \boxed{ -2a+4b+7 } [/tex]
[tex] \\ [/tex]
Jawaban Akhir dan Kesimpulan
Jadi, hasil penyederhanaan bentuk aljabar masing-masing soal ialah :
[tex] \\ [/tex]
Pelajari Lebih Lanjut
Detail Jawaban
Kelas : VIII
Mapel : Matematika
Bab : I - Operasi Bentuk Aljabar
Kode : 8.2.1