Teripang adalah salah satu hewan dasar laut yang punya banyak manfaat. Mulai dari untuk meningkatkan imun hingga mengurangi serangan asma. Teripang, atau disebut juga sebagai timun laut, merupakan salah satu makanan laut yang masih asing dan mungkin tidak terbiasa dikonsumsi bagi beberapa orang.
Jawaban:
Teripang adalah salah satu hewan dasar laut yang punya banyak manfaat. Mulai dari untuk meningkatkan imun hingga mengurangi serangan asma. Teripang, atau disebut juga sebagai timun laut, merupakan salah satu makanan laut yang masih asing dan mungkin tidak terbiasa dikonsumsi bagi beberapa orang.