Tentukan jenis sudut gambar berikut tanpa mengukurnya! diantaranya: sudut lancip, sudut tumpul,
MathTutor
Kelas: 3 Mapel: Matematika Kategori: Jenis dan Besar Sudut Kata Kunci: jenis-jenis sudut Kode: 3.2.9
Pembahasan: Sudut adalah pertemuan dua garis pada satu titik.
Dua garis tersebut dinamakan kaki sudut dan titik pertemuan tersebut dinamakan titik sudut.
Perhatikan gambar pada lampiran 2. Berdasarkan besar sudutnya, sudut dibedakan menjadi beberapa jenis, yaitu : 1. sudut lancip merupakan sudut yang besarnya antara 0° dan 90°. 2. sudut siku-siku merupakan sudut yang besarnya 90°. 3. sudut tumpul merupakan sudut yang besarnya antara 90° dan 180°.
Mari kita lihat soal tersebut. Tentukan jenis sudut gambar pada lampiran 3 tanpa mengukurnya!
Jawab: a. sudut lancip, karena sudut besarnya antara 0° dan 90°. b. sudut tumpul, karena sudut besarnya antara 90° dan 180°. c. sudut lancip, karena sudut besarnya antara 0° dan 90°. d. sudut tumpul, karena sudut besarnya antara 90° dan 180°. e. sudut lancip, karena sudut besarnya antara 0° dan 90°.
Mapel: Matematika
Kategori: Jenis dan Besar Sudut
Kata Kunci: jenis-jenis sudut
Kode: 3.2.9
Pembahasan:
Sudut adalah pertemuan dua garis pada satu titik.
Dua garis tersebut dinamakan kaki sudut dan titik pertemuan tersebut dinamakan titik sudut.
Perhatikan gambar pada lampiran 2.
Berdasarkan besar sudutnya, sudut dibedakan menjadi beberapa jenis, yaitu :
1. sudut lancip merupakan sudut yang besarnya antara 0° dan 90°.
2. sudut siku-siku merupakan sudut yang besarnya 90°.
3. sudut tumpul merupakan sudut yang besarnya antara 90° dan 180°.
Mari kita lihat soal tersebut.
Tentukan jenis sudut gambar pada lampiran 3 tanpa mengukurnya!
Jawab:
a. sudut lancip, karena sudut besarnya antara 0° dan 90°.
b. sudut tumpul, karena sudut besarnya antara 90° dan 180°.
c. sudut lancip, karena sudut besarnya antara 0° dan 90°.
d. sudut tumpul, karena sudut besarnya antara 90° dan 180°.
e. sudut lancip, karena sudut besarnya antara 0° dan 90°.
Soal lain untuk belajar: brainly.co.id/tugas/273526
Stop Copy Paste!