Carilah salah satu etnografi atau tulisan tentang kehidupan suku bangsa di indonesia dari berbagai sumber seperti internet, buku, dan sumber lainnya
PENDAHULUAN
Sumber sejarah adalah peninggalan-peninggalan masa lampau yang dapat di jadikan sebagai bahan untuk menyusun sejarah.
Di dalam sumber sejarah dalam bentuk etnografi tergolong di dalam sumber primer tertulis karena biasanya ia menuliskan suatu penelitian etnik di masanya dan melihat langsung keadaan penduduk di suatu tempat atau kawasan, kecuali jika ia menambahkan sumber sejarah lain yang mendukung penelitiannya.
PEMBAHASAN
Di dalam sumber etnografi yang dapat kamu buat adalah:
Buku De Atjehers oleh Dr. Snouck Hugronje
Buku Orang Aceh atau De Attjehers merupakan salah satu bentuk buku etnografi khususnya pada masa Hindia Belanda dalam menakhlukan Aceh. De Atjehers merupakan hasil penelitian melalui pendekatan suku yang dilakukan oleh Snouck Hugronje sewaktu ia di Aceh dan tinggal bersama warga di sana.
Salah satu pendekatan etnografi adalah tinggal di suatu pemukiman suku, yang kemudian mempelajari kehidupan, aspek sosial dan keagamaan di suatu pemukiman suku. Sehingga Buku De Atjehers merupakan salah satu bentuk etnografi.
Hasil dari penelitian De Atjehers selama ia tinggal disana ia mendapatkan beberapa data mengenai suku dan terangkum di dalam hasil kebudayaan Aceh. Hasil penelitian inilah yang pada masa itu digunakan untuk strategi Belanda di dalam menakhlukan Aceh. De Atjehers kini dapat digunkana sebagai salah satu sumber primer atau sumber sejarah dengan pendekatan etnografi ketika ingin meneliti soal sejarah kebudayaan Aceh.
Jawaban:
Carilah salah satu etnografi atau tulisan tentang kehidupan suku bangsa di indonesia dari berbagai sumber seperti internet, buku, dan sumber lainnya
PENDAHULUAN
Sumber sejarah adalah peninggalan-peninggalan masa lampau yang dapat di jadikan sebagai bahan untuk menyusun sejarah.
Di dalam sumber sejarah dalam bentuk etnografi tergolong di dalam sumber primer tertulis karena biasanya ia menuliskan suatu penelitian etnik di masanya dan melihat langsung keadaan penduduk di suatu tempat atau kawasan, kecuali jika ia menambahkan sumber sejarah lain yang mendukung penelitiannya.
PEMBAHASAN
Di dalam sumber etnografi yang dapat kamu buat adalah:
Buku Orang Aceh atau De Attjehers merupakan salah satu bentuk buku etnografi khususnya pada masa Hindia Belanda dalam menakhlukan Aceh. De Atjehers merupakan hasil penelitian melalui pendekatan suku yang dilakukan oleh Snouck Hugronje sewaktu ia di Aceh dan tinggal bersama warga di sana.
Salah satu pendekatan etnografi adalah tinggal di suatu pemukiman suku, yang kemudian mempelajari kehidupan, aspek sosial dan keagamaan di suatu pemukiman suku. Sehingga Buku De Atjehers merupakan salah satu bentuk etnografi.
Hasil dari penelitian De Atjehers selama ia tinggal disana ia mendapatkan beberapa data mengenai suku dan terangkum di dalam hasil kebudayaan Aceh. Hasil penelitian inilah yang pada masa itu digunakan untuk strategi Belanda di dalam menakhlukan Aceh. De Atjehers kini dapat digunkana sebagai salah satu sumber primer atau sumber sejarah dengan pendekatan etnografi ketika ingin meneliti soal sejarah kebudayaan Aceh.