Penjelasan:
A. Vas deferens
Fungsi : untuk mengangkut sperma dari epididimis menuju kantung sperma.
B. Uretra
Fungsi : sebagai saluran pembuang baik pada sistem kemih atau ekskresi dan sistem seksual.
C. Penis
Fungsi : sebagai saluran kencing atau urine sekaligus tempat keluarnya sperma.
D. Skrotum
Fungsi : untuk menjaga suhu testis agar sesuai untuk memproduksi sperma.
E. Testis
Fungsi : untuk memproduksi sperma dan hormon testosteron.
F. Epididimis
Fungsi : sebagai tempat menyimpan sperma.
G. Kelenjar Cowper/ Bulbouretra
Fungsi : menghasilkan getah yang bersifat alkali (basa).
H. Kelenjar Prostat
Fungsi : mengeluarkan cairan yang melindungi dan menutrisi sperma.
I. Vesikula Seminalis
Fungsi : membuat air mani yang bersifat lengket, sehingga air mani mampu menempel lebih lama di dalam saluran reproduksi wanita.
Semoga Bermanfaat
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Penjelasan:
A. Vas deferens
Fungsi : untuk mengangkut sperma dari epididimis menuju kantung sperma.
B. Uretra
Fungsi : sebagai saluran pembuang baik pada sistem kemih atau ekskresi dan sistem seksual.
C. Penis
Fungsi : sebagai saluran kencing atau urine sekaligus tempat keluarnya sperma.
D. Skrotum
Fungsi : untuk menjaga suhu testis agar sesuai untuk memproduksi sperma.
E. Testis
Fungsi : untuk memproduksi sperma dan hormon testosteron.
F. Epididimis
Fungsi : sebagai tempat menyimpan sperma.
G. Kelenjar Cowper/ Bulbouretra
Fungsi : menghasilkan getah yang bersifat alkali (basa).
H. Kelenjar Prostat
Fungsi : mengeluarkan cairan yang melindungi dan menutrisi sperma.
I. Vesikula Seminalis
Fungsi : membuat air mani yang bersifat lengket, sehingga air mani mampu menempel lebih lama di dalam saluran reproduksi wanita.
Semoga Bermanfaat