Tanda artikulasi yang berkaitan dengan tinggi rendah nada adalah tanda aksidental. Masih ingatkah dengan tanda aksidental? Tanda aksidental adalah tanda untuk mengubah ketinggian nada dalam satu birama. Tanda tersebut sudah tidak berlaku lagi pada birama aksidental # (kres) digunakan untuk menaikkan nada setengah, sedangkan (mol) untuk menurunkan nada setengah.
1 tanda aksidental pada notasi adalah tanda
2 nada yang diberi tanda aksidental berubah penyebutan menjadi
Jawaban & Penjelasan: