Niamonni0602
Struktur : Orientasi, komplikasi, dan resolusi
0 votes Thanks 1
SiwiEstri
Struktur Cerpen : 1. Orientasi : Biasanya berisi pengenalan sifat tokoh, tempat peristiwa, dan pengenalan suasana alur cerita 2. Komplikasi : Biasanya memuat konflik atau permasalahan yang terdapat dalamcerita 3. Resolusi : Biasanay berisi pemecahan masalah yang ada di Komplikasi.
1. Orientasi : Biasanya berisi pengenalan sifat tokoh, tempat peristiwa, dan pengenalan suasana alur cerita
2. Komplikasi : Biasanya memuat konflik atau permasalahan yang terdapat dalamcerita
3. Resolusi : Biasanay berisi pemecahan masalah yang ada di Komplikasi.
Semoga membantu ^^