November 2022 0 8 Report
SOAL:

1.Diketahui SPLDV.
pers.
1).3x-2y=6
2).x+2y=-6, x, yER
Tentukan HP, dengan metode grafik!.

2.Deket. SPLDV.
pers.
1).x+y=4
2).x-2y=-2, x, yER
Tentukan HP nya dengan metode eliminasi!.

3.Diketahui SPLDV
Pers.
1).y=-2x+4
2).3x-2y=13, x, yER
Tentukan HP nya dengan metode subtitusi!.

4.Harga 2 kg jeruk dan 6 kg apel Rp.46.000,00 sedangkan harga 4 kg jeruk dan 3 kg apel Rp.47.000,00.Buatlah model matematika ,dengan memisalkan harga 1 kg jeruk x dan 1 kg apel adalah y.Tentukan nilai x dan y!

Bantu jawab jangan ngasal!.​

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.