kezia146
1. Identifikasikan cairan tubuh manusia yang biasa dihuni virus HIV ! Jawaban: Cairan tubuh manusia yang biasa dihuni virus HIV yaitu darah, cairan sperma, cairan vagina, dan air susu ibu. 2. Berapa lama virus HIV / AIDS akan menampakkan gejala secara klinis? Jawaban: Virus HIV/AIDS akan menampakkan gejala secara klinis sekitar 7–10 tahun kemudian. 3. Bagaimana cara penularan virus HIV / AIDS ? Jawaban: Penularan HIV/AIDS dapat terjadi melalui sebagai berikut. a. Transfusi darah dari pengidap HIV. b. Berhubungan seks dengan pengidap HIV. c. Sebagian kecil (25–30%) ibu hamil pengidap HIV menularkan virus kepada janinnya. d. Alat suntik atau jarum suntik, alat tato, atau alat tindik yang dipakai bersama dengan penderita HIV / AIDS. e. Air susu ibu pengidap HIV/AIDS menularkan virus kepada anak susuannya.
4. Identifikasikan tanda-tanda terjangkitnya virus HIV / AIDS ! jawaban : Tanda-tanda HIV adalah sebagai berikut. a. Mengalami demam tinggi berkepanjangan. b. Penderita akan mengalami napas pendek, batuk, nyeri dada, dan demam. c. Hilangnya nafsu makan, mual, dan muntah. d. Mengalami diare yang kronis. e. Penderita akan kehilangan berat badan tubuh hingga 10% di bawah normal f. Mengalami batuk berkepanjangan. g. Infeksi jamur pada mulut dan kerongkongan. h. Pembengkakan kelenjar getah bening diseluruh tubuh (di bawah telinga, leher, ketiak, dan lipatan paha). i. Berkurangnya kemampuan kognitif yang terkadang ditandai dengan hilangnya ingatan. j. Sakit kepala. k. Sulit berkonsentrasi. l. Respons anggota gerak melambat. m. Seringnyeridankesemutanpadatelapaktangandan kaki. n. Mengalami tensi darah rendah. o. reflek tendon yang kurang p. Terjadi serangan virus cacar air dan cacar api. q. Infeksi jaringan kulit rambut. r. Kulit kering dengan bercak-bercak.
5. Apa yang dimaksud dengan ARC dalam penyakit HIV / AIDS ! Jawaban: ARC yaitu munculnya gejala-gejala AIDS, adalah istilah didapati dua atau lebih gejala yang berlangsung selama 3 bulan atau lebih. yaitu demam disertai keringat malam, penurunan berat badan lebih dari 10%, kelemahan tubuh yang menggangguaktivitassehari-hari,pembesarankelenjar secara lebih luas, diare berkala atau terus-menerus dalam waktu lama tanpa sebab yang jelas, batuk dan sesak napas lebih dari satu bulan, kulit gatal dan bercak-bercakmerahkebiruan,sertasakittenggorokan dan pendarahan yang tak jelas sebabnya.
Jawaban: Cairan tubuh manusia yang biasa dihuni virus HIV yaitu darah, cairan sperma, cairan vagina, dan air susu ibu.
2. Berapa lama virus HIV / AIDS akan menampakkan gejala secara klinis?
Jawaban:
Virus HIV/AIDS akan menampakkan gejala secara klinis sekitar 7–10 tahun kemudian.
3. Bagaimana cara penularan virus HIV / AIDS ?
Jawaban:
Penularan HIV/AIDS dapat terjadi melalui sebagai berikut.
a. Transfusi darah dari pengidap HIV.
b. Berhubungan seks dengan pengidap HIV.
c. Sebagian kecil (25–30%) ibu hamil pengidap HIV menularkan virus kepada janinnya.
d. Alat suntik atau jarum suntik, alat tato, atau alat tindik yang dipakai bersama dengan penderita HIV / AIDS.
e. Air susu ibu pengidap HIV/AIDS menularkan virus kepada anak susuannya.
4. Identifikasikan tanda-tanda terjangkitnya virus HIV / AIDS !
jawaban :
Tanda-tanda HIV adalah sebagai berikut.
a. Mengalami demam tinggi berkepanjangan.
b. Penderita akan mengalami napas pendek, batuk, nyeri dada, dan demam.
c. Hilangnya nafsu makan, mual, dan muntah.
d. Mengalami diare yang kronis.
e. Penderita akan kehilangan berat badan tubuh hingga 10% di bawah normal
f. Mengalami batuk berkepanjangan.
g. Infeksi jamur pada mulut dan kerongkongan.
h. Pembengkakan kelenjar getah bening diseluruh tubuh (di bawah telinga, leher, ketiak, dan lipatan paha).
i. Berkurangnya kemampuan kognitif yang terkadang ditandai dengan hilangnya ingatan.
j. Sakit kepala.
k. Sulit berkonsentrasi.
l. Respons anggota gerak melambat.
m. Seringnyeridankesemutanpadatelapaktangandan kaki.
n. Mengalami tensi darah rendah.
o. reflek tendon yang kurang
p. Terjadi serangan virus cacar air dan cacar api.
q. Infeksi jaringan kulit rambut.
r. Kulit kering dengan bercak-bercak.
5. Apa yang dimaksud dengan ARC dalam penyakit HIV / AIDS !
Jawaban:
ARC yaitu munculnya gejala-gejala AIDS, adalah istilah didapati dua atau lebih gejala yang berlangsung selama 3 bulan atau lebih. yaitu demam disertai keringat malam, penurunan berat badan lebih dari 10%, kelemahan tubuh yang menggangguaktivitassehari-hari,pembesarankelenjar secara lebih luas, diare berkala atau terus-menerus dalam waktu lama tanpa sebab yang jelas, batuk dan sesak napas lebih dari satu bulan, kulit gatal dan bercak-bercakmerahkebiruan,sertasakittenggorokan dan pendarahan yang tak jelas sebabnya.