Seorang anak menjatuhkan kayu dipermukaan air sehingga pada permukaan air terbentuk gelombang. Jika menganggap persamaan simpangan gelombang yang dihasilkan adalah y = 6 sin(0,27t + 0,511x) Dimana y dan x dalam cm dan dalam sekon, dapat disimpulkan: (1) Amplitudo gelombang 6 cm (2) Frekuensi gelombang 0,4 Hz (3) Panjang gelombang 4 cm (4) Cepat rambat gelombang 1,6 cm/s Kesimpulan yang benar adalah... A. (1) dan (3) B. (2) dan (4) C. (2) dan (3) D. (1) dan (2) E. (3) dan (4)