Siswa kelas 5 terdiri dari 15 anak laki laki dan 20 anak perempuan perbandingan siswa perempuan dan jumlah seluruh siswa adalah A4:7 B3:7 C2:7 D1:7 pakai cara
NovaPrime19
Jumlahkan terlebih dahulu siswa laki-laki dan perempuan ! = 15 + 20 = 35 sudah ketemu jumlah siswanya, lalu dijadikan ke pecahan biasa. = 20/35 sudah gitu, baru disederhanakan. = 20/35 ÷ 5/5 = 4/7 dikeperbandingan, jadi = 4 : 7.
= 15 + 20
= 35
sudah ketemu jumlah siswanya, lalu dijadikan ke pecahan biasa.
= 20/35
sudah gitu, baru disederhanakan.
= 20/35 ÷ 5/5
= 4/7
dikeperbandingan, jadi
= 4 : 7.
jadi, jawabannya adalah " 4 : 7 "/A.