Siapakah yang pertama kali menciptakan aturan waktu 24 jam sehari?
annerizky8
Pembagian hari dalam 24 jam, awalnya berasal dari bangsa Mesir kuno. Masyarakat Mesir kuno menentukan jumlah jam berdasarkan penampakan 12 bintang pada malam hari. Bagi mereka, bila bintang tertentu memperlihatkan diri, maka mereka menganggap bahwa satu jam telah berlalu. Walau pun pada siang hari bintang-bintang tidak terlihat, orang-orang Mesir kuno sepakat membagi siang hari tetap menjadi 12 bagian. Karena itu, jumlah jam dalam satu hari ada 24. Nah, untuk pembagian waktu dalam satu jam menjadi 60 menit konon dipengaruhi oleh kebesaran peradaban tinggi bangsa Babielonia. Mereka memperhitungkan angka selalu dalam 60. Karena itu, bilangan 60 digunakan untuk menyatakan jumlah waktu, seperti sejam 60 menit, semenit 60 detik.
Nah, untuk pembagian waktu dalam satu jam menjadi 60 menit konon dipengaruhi oleh kebesaran peradaban tinggi bangsa Babielonia. Mereka memperhitungkan angka selalu dalam 60. Karena itu, bilangan 60 digunakan untuk menyatakan jumlah waktu, seperti sejam 60 menit, semenit 60 detik.