siapa yang terlibat dalam peristiwa itu? ada di web "lapisan es diarea es terakhir kutub utara terus mencair karena perubahan iklim" tolong bantu ya pllisss
Lapisan Es di Area Es Terakhir Kutub Utara Terus Mencair karena Perubahan Iklim, 3 Juli 2021, 12:03 WIB
- Area Es Terakhir atau Last Ice Area di Kutub Utara mungkin tidak dapat bertahan dari perubahan iklim. Ilmuwan menduga zona beku di wilayah Arktik ini kian rentan dan lapisan es di area ini terus mencair akibat perubahan iklim.
Zona beku tersebut berada di utara Greenland.
Meskipun lapisan esnya tumbuh dan menyusut secara musiman, sebagian besar es laut Arktik di wilayah ini dianggap cukup tebal untuk bertahan melalui hangatnya musim panas.
Kendati demikian, selama musim panas tahun 2020, Laut Wandel di bagian timur dari Area Es Terakhir (Last Ice Area) di Kutub Utara ini telah kehilangan 50 persen es lapisan atasnya.
Hal ini membawa cakupan es di wilayah itu berada di titik terendah sejak pencatatan dimulai.
Jawaban:
Sains Fenomena
Tumbuh bersama kekuatan mimpi perempuan Indonesia
Lapisan Es di Area Es Terakhir Kutub Utara Terus Mencair karena Perubahan Iklim, 3 Juli 2021, 12:03 WIB
- Area Es Terakhir atau Last Ice Area di Kutub Utara mungkin tidak dapat bertahan dari perubahan iklim. Ilmuwan menduga zona beku di wilayah Arktik ini kian rentan dan lapisan es di area ini terus mencair akibat perubahan iklim.
Zona beku tersebut berada di utara Greenland.
Meskipun lapisan esnya tumbuh dan menyusut secara musiman, sebagian besar es laut Arktik di wilayah ini dianggap cukup tebal untuk bertahan melalui hangatnya musim panas.
Kendati demikian, selama musim panas tahun 2020, Laut Wandel di bagian timur dari Area Es Terakhir (Last Ice Area) di Kutub Utara ini telah kehilangan 50 persen es lapisan atasnya.
Hal ini membawa cakupan es di wilayah itu berada di titik terendah sejak pencatatan dimulai.