Siapa yang dimaksut dengan kaum paderi dan kaum adat
erinafm
Kaum Adat merupakan sebutan yang diberikan kepada sekelompok masyarakat pendukung utama nilai-nilai tradisi dan adat istiadat yang diwarisi oleh nenek moyang mereka.
Kaum Padri merupakan sebutan yang diberikan kepada sekelompok masyarakat pendukung utama penegakan syariat agama Islam dalam tatanan masyarakat di Minangkabau.
0 votes Thanks 1
miftalim
Kaum padri = masyarakat minangkabau yang beragama Islam kaum adat = masyarakat minangkabau yang beragama Islam namun masih memegang teguh adat dan juga kebiasaan yang terkadang tidak sesuai dengan ajran Islam
Kaum Padri merupakan sebutan yang diberikan kepada sekelompok masyarakat pendukung utama penegakan syariat agama Islam dalam tatanan masyarakat di Minangkabau.
kaum adat = masyarakat minangkabau yang beragama Islam namun masih memegang teguh adat dan juga kebiasaan yang terkadang tidak sesuai dengan ajran Islam