Seringkali para pelanggar hukum di tanah air yang berhasil lolos ke negara lain. bagaimana mengantisipasi hal tersebut? hukum apa yang dapat digunakan menghadapi kejadian seperti itu. bagaimana pula bila si pelanggar hukum tersebut lari ke negara yang tidak memiliki diplomatik dengan negara kita