September 2018 1 34 Report
Seorang pengusaha properti berniat untuk membangun sebuah rumah susun di Batam. Pengusaha tersebut meminta seorang kontraktor untuk membangun rumah susun tersebut. Adapun kriteria rumah susun tersebut harus memiliki luas 4.000 m2 dan panjang alasnya haruslah 60 m lebihnya dari lebarnya. Jika alas rumah susun tersebut berbentuk persegi panjang, tentukanlah ukuran dari alas rumah susun tersebut.

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.