" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Verified answer
Smg mmbnt.........
Verified answer
Menentukan KeuntunganSoal
Pedagang Membeli Satu karung beras = 60 kg seharga Rp.720.000. jika Pedagang ingin mendapat untung 20% maka harga jual beras per kg = ...
Penyelesaian
Menentukan keuntungan yg di inginkan pedagang
20% × 720.000
= 20/100 × 720.000
= Rp.144.000
Keuntungan yg di ingini pedagang = Rp.144.000
Total Yang didapatkan pedagang beserta keuntungannya
Rp.720.000 + Rp.144.000 = Rp.864.000
Maka harga jual per kilonya jika pedagang ingin medapatkan keuntungan 20%
= Rp.864.000 / 60 kg
= Rp.14.400 per kilo