Seorang pedagang membeli 1 peti buah anggur dengan berat bruto 50 kg dan tara 4%. Buah anggur tersebut dijual dimana 30 kg dijual dengan harga Rp 15.000,00 per kg dan 12 kg dijual dengan harga Rp 12.000,00 per kg. Jika dari penjualan tersebut pedagang itu memperoleh laba 25%, tentukan harga pembelian buah anggur tersebut??
12000×12=144000
=594000
25/100×594000=148.500