Seorang ibu biasanya belanja ke pasar A, kemudian ada pembangunan pasar B yang jaraknya lebih dekat, sehingga si ibu beralih ke pasar B, contoh kasus tersebut dikenal sebagai?
Mohon bantuannya
DenmazEvan
Kasus tersebut dikenal sebagai Kesempatan Antara (intervening opportunity).
Kasus kesempatan antara dimana pada kasus seperti diatas ada 2 komponen dan salah satunya menguntungkan. Di dalam ekonomi makhluk sosial berusaha untuk mencari keuntungan dan jika ada suatu komponen atau unsur yang lebih untung dari yang lain maka unsur tersebut haruslah dimanfaatkan.
Si Ibu terbiasa pergi ke A namun tiba-tiba muncul B dengan jarak yang lebih dekat dengan ibu. Maka jika terus ke A barang yang dibeli sama ada di B namun dengan ongkos transportasi yang lebih. Jadi ibu lebih baik ke B dengan pengurangan biaya transport.
Kasus kesempatan antara dimana pada kasus seperti diatas ada 2 komponen dan salah satunya menguntungkan. Di dalam ekonomi makhluk sosial berusaha untuk mencari keuntungan dan jika ada suatu komponen atau unsur yang lebih untung dari yang lain maka unsur tersebut haruslah dimanfaatkan.
Si Ibu terbiasa pergi ke A namun tiba-tiba muncul B dengan jarak yang lebih dekat dengan ibu. Maka jika terus ke A barang yang dibeli sama ada di B namun dengan ongkos transportasi yang lebih. Jadi ibu lebih baik ke B dengan pengurangan biaya transport.