Seorang anak yang tingginya 150 cm berdiri pada jarak 3 m dan pangkal pohon panjang bayanagn anak tersebut 1,8 m dan kedua ujung bayangan anak dan bayangan pohon berada pada posisi yang sama. Tinggi pohon tersebut adalah.... a)2,5 m b)3,3 m c)3,6 m d)4 m
Tinggi anak = 150 cm Panjang bayangan anak (misalkan sebagai a) = 1,8 m = 180 cm Jarak anak dari pohon (misalkan sebagai b) = 3 m = 300 cm Tinggi pohon = ...?
Tinggi anak / Tinggi pohon = a / (a+b) Tinggi pohon = Tinggi anak × (a+b) / a = 150 × (180+300) / 180 = 150 × 480 / 180 = 400 cm = 4 m
Verified answer
1,8 m = 180 cm dan 3 m = 300 cmPenyelesaian :
150/x = 180/480
150 x 480 ÷ 180 = x
400 = x
Jadi tinggi pohon itu adalah 400 cm atau 4 m
Verified answer
Tinggi anak = 150 cmPanjang bayangan anak (misalkan sebagai a) = 1,8 m = 180 cm
Jarak anak dari pohon (misalkan sebagai b) = 3 m = 300 cm
Tinggi pohon = ...?
Tinggi anak / Tinggi pohon = a / (a+b)
Tinggi pohon = Tinggi anak × (a+b) / a
= 150 × (180+300) / 180
= 150 × 480 / 180
= 400 cm
= 4 m
Jadi tinggi pohon tersebut adalah 4 m.