Seorang anak merasa senang ketika mampu menyusun balok mainan. Namun, ketika gagal menyusun balok pada tingkat yg lebih tinggi, dia menjadi kesal dan putus asa. Ibunya pun langsung membantu anaknya menyusun balok mainan. Tindakan tersebut sebenarnya keliru karena dapat berdampak buruk terhadap perkembangan anak selanjutnya. Mengapa demikian? Bagaimanakah tindakan orang tua yang benar saat menghadapi kondisi tersebut?
reksaharis22
Seharusnya ibunya jng membantu anaknya menyusun balok. karena jika seperti itu, anaknya akan sulit untuk bisa/berkembang. tindakan yg harus dilakukan ibunya yaitu memberi motivasi/semangat pada anaknya
3 votes Thanks 7
Rakhabogel
Seharusnya orang tua nya tdk usah membantu, karena jika dibantu anak kecil itu sampai besar dia akan terus minta tolong sama sang ibu. Jikalau sang ibu tidak membantu otomatis cara kerja otak anak itu dpt merangsang, hingga besar nanti dia akan mandiri
tindakan yg harus dilakukan ibunya yaitu memberi motivasi/semangat pada anaknya