Bentuk pengabdian PT Dirgantara Indonesia pada negara Indonesia adalah sebagai berikut.
Perusahaan menyerap tenaga kerja Indonesia
Perusahaan memberikan kontribusi dalam bentuk pajak
Perusahaan turut mengembangkan iptek di bidang kedirgantaraan
Penjelasan:
PT Dirgantara Indonesia merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di jasa kedirgantaraan. Salah satu produknya adalah pesawat baik komersil maupun militer. Terakhir, perusahaan tersebut bahkan mampu melakukan ekspor pesawat CN-235 ke negara Nepal.
Verified answer
Jawaban:
Bentuk pengabdian PT Dirgantara Indonesia pada negara Indonesia adalah sebagai berikut.
Penjelasan:
PT Dirgantara Indonesia merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di jasa kedirgantaraan. Salah satu produknya adalah pesawat baik komersil maupun militer. Terakhir, perusahaan tersebut bahkan mampu melakukan ekspor pesawat CN-235 ke negara Nepal.
Pelajari lebih lanjut tentang materi PT DI pada brainly.co.id/tugas/8116996
#BelajarBersamaBrainly