Seekor cicak menabrak botol air mineral bervolume 200 ml dan masuk ke dalam botol sehingga jatuh ke sebuah ember penuh air. Botol tesebut memiliki lubang sehingga air bisa masuk sebanyak 10ml/sekon. Berapa detik lagi bagi cicak untuk melepaskan diri sebelum air memenuhi botol tersebut..?
patriaprastika
V = 200 mL Q = 10 mL/s t = ..............?
Penyelesaian : Q = V/t 10 = 200/t t = 200/10 t = 20 sekon
Jadi cicak itu bisa menyelamatkan diri 20 detik lagi
0 votes Thanks 0
dzhul
makasih banyak Adinda Patria, semoga Allah membalas kebaikanmu. Amin.
Q = 10 mL/s
t = ..............?
Penyelesaian :
Q = V/t
10 = 200/t
t = 200/10
t = 20 sekon
Jadi cicak itu bisa menyelamatkan diri 20 detik lagi