nurazizah12pada saat itu orang orang Indonesia yang berada di Belanda tahun 1908 mendirikan organisasi Indische Vereniging dengan tujuan memajukan kepentingan bersama atas orang orang yang berasal dari Indonesia, namun pada tahun 1925 diganti namanya menjadi perhimpunan Indonesia dan sejak saat itu nama perkumpulan menggunakan istilah Indonesia, istilah tersebut digunakan untuk menunjukan identitas dari kita sebagai bangsa Indonesia. semoga membantu..
3 votes Thanks 6
AnggitaSeveners
Sejarah nama Indonesia : Pada awalnya, istilah Indonesia digunakan oleh Perhimpunan Indonesia, organisasi pelajar² Indonesia di negeri Belanda tahun 1908.Organisasi itu dulunya bernama Indische Vereeniging, kemudian di tahun 1922 diganti nama menjadi Indonesisce Vereeniging, dan diganti lagi menjadi perhimpunan Indonesia. Di tgl 28 Oktober 1928, Kongres Pemuda 2 menghasilkan Sumpah Pemuda, dan didalamnya tercamtum nama Indonesia sbg nama bangsa dan bahasa kita, dan diresmikan tgl 17 Agustus 1945.
Pada awalnya, istilah Indonesia digunakan oleh Perhimpunan Indonesia, organisasi pelajar² Indonesia di negeri Belanda tahun 1908.Organisasi itu dulunya bernama Indische Vereeniging, kemudian di tahun 1922 diganti nama menjadi Indonesisce Vereeniging, dan diganti lagi menjadi perhimpunan Indonesia. Di tgl 28 Oktober 1928, Kongres Pemuda 2 menghasilkan Sumpah Pemuda, dan didalamnya tercamtum nama Indonesia sbg nama bangsa dan bahasa kita, dan diresmikan tgl 17 Agustus 1945.