Sejarah berdirinya organisasi islam nahdhotul ulama ?
imassekar18
Keterbelakangan mental, maupun ekonomi bangsa indonesia akibat penjajah maupun kungkungan tradisi telah menggugah kaum terpelajar untuk mengangkat martabat bangsa indonesia, melalui jalan pendidikan dan organisasi. gerakan yang muncul pada 1908 di kenal dengan "kebangkitan nasional". semangat perjuanganpun terus menyebar hingga tahun 1916 terbentuk gerakan nahdlatul wathan, kemudian tahun 1918 didirikan taswirul afkar atau dikenal dengan nahdlatul fikri. hingga akhirnya nahdlatul ulama terbentuk pada 31 januari 1926 yang dipimpin oleh K.H Hasyim Asy'ari sebagai rais akbar