seekor kambing ditambatkan pada sebatang pohon yang ada di areal rerumputan jika tali pengikatnya sebanyak 10 m berapa m² daerah rerumputan maksimum yang dapat dijangkau oleh kambing untuk dimakan?
Note : Kepala saya pusing guyss, karena besok mau ulangan
Jawaban:
314 m²
Diketahui :
panjang tali = jari - jari = 10 m
ditanya : Luas lingkaran ?
luas lingkaran = π × r²
= 3,14 x 10 m x 10 m
= 314 m²
Maka, daerah rerumputan maksimum yang dapat dijangkau oleh kambing untuk dimakan adalah 314 m².
Semoga membantu!!!
daerah rerumputan yang dapat dijangkau kambing :
L = ㅠ r
= 3,14 × 10 × 10
= 314 m
jadi, daerah rerumputan maksimum yang dapat dijangkau oleh kambing untuk dimakan adalah = 314 m
☆ Semoga Membantu ☆