Seekor harimau jantan mendorong anak kijang dengan kekuatab penuh hingga terpental jauh, peristiwa tersebut merupakan hukum newton ke? Berikan alasannya!
KELAS = 8 PELAJARAN = FISIKA KATEGORI = Hukum Newton KATA KUNCI = Hukum Newton II, Kijang harimau
PEMBAHASAN Kasus : "Seekor harimau jantan mendorong anak kijang dengan kekuatab penuh hingga terpental jauh"
Pada kondisi ini berlaku Hukum Newton II "Percepatan yang ditimbulkan oleh suatu gaya yang bekerja pada benda berbanding lurus dengan besarnya gaya dan besarnya sama dengan arah gaya tersebut"
F = m x a
Dalam hal ini harimau jantan memiliki gaya yang lebih besar dari anak kijang. F harimau > F kijang
Verified answer
KELAS = 8PELAJARAN = FISIKA
KATEGORI = Hukum Newton
KATA KUNCI = Hukum Newton II, Kijang harimau
PEMBAHASAN
Kasus : "Seekor harimau jantan mendorong anak kijang dengan kekuatab penuh hingga terpental jauh"
Pada kondisi ini berlaku Hukum Newton II "Percepatan yang ditimbulkan oleh suatu gaya yang bekerja pada benda berbanding lurus dengan besarnya gaya dan besarnya sama dengan arah gaya tersebut"
F = m x a
Dalam hal ini harimau jantan memiliki gaya yang lebih besar dari anak kijang.
F harimau > F kijang