Mengiris batang bawah (membuat jendela okulasi)Langkah yang pertama dalam tahapan olukasi adalah mengiris batang bawah. Bentuk irisan batangbawah tergantung pada cara okulasi yang kita pilih. Irisan okulasi tidak boleh terlalu dalam dan melukai bagian kayunya karenadapat mengakibatkan kegagalan okulasi.Letak jendela okulasi harus beradadisisi yang berlawanan dengan arahmatahari. memperhatiakan arah matahari Hal ini dikarenakan untuk mencegah tempelan tidak terkena sinar matahari secara langsung. Cara ini berlaku pada bibit batang bawah yang dibudidayakan dalam bedengan, namun jika batang bawah ditumbuhkan dalam polybagatau pot maka letak jendela okulasitidak menjadi masalah karena letakbibit lebih mudah diatur posisinya.Mengambil Mata Tunas atau TempelTahap okulasi yang kedua adalah pengambilan mata tempel yang dapat dilakukan dengan tiga cara yaitu bentuk pengambilan sehi empat, sayatan dan bulat. Dengan adanya macam mata tempel dapat diperoleh bentuk mata tempel yangsesuai dengan cara okulasi yang digunakan.Penempelan atau Penyisipan Mata TunasTahapan selanjutnya adalah penempelan mata tunas. Mata tunas yang telah diperoleh kemudian disisipkan atau ditempelkan pada jendela okulasi yang telah dibuat pada batang bawah. Penempelan harus dilakukan secara hati-hati agar tidak sampai merusak kambium.Hal yang perlu diperhatikan pada saat penempelan mata tunas adalah menjaga kebersihan pada kambium karena dapat mengganggu menyatunya penempelanMengikat TempelanPengikatan tempelan dapat menggunakan plastik polianil khlorida dengan ukuran tali pengikat kira-kira memiliki panjang sekitar 20 cm dan lebar sekitar 1,5 cm serta tebalnya 0,1 mm. Pengikatan tempelan biasanya dilakukan dengan sistem genteng yang diikatkan dari bagian bawah ke atas.Hal yang perlu diperhatikan dalam proses pengikatan adalah mata tunas jangan diikat terlalu erat karena dapat mengakibatkan kerusakan pada mata tunas.Membuka IkatanIkatan okulasi dibuka setelah kurang lebih 1 bulan setelah pelaksanaan untuk dilihat mata tempelnya. Jika mata temple masihmenunjukkan warna hijau segar dan sudah melekat dengan batang bawah berarti okulasi berhasil dilakukan, namun jika mata tempel berwarna hijau kemerahan atau hitam maka okulasi yang dilakukan gagal.Memotong Batang BawahPemotongan batang bawah dilakukan jika okulasi tersebut telah berhasil. Pemotongan batang bawah dapat dilakukan dengan cara memotong sekitar 1 cm di atas mata tempel dengan bentuk potongan miring kebelakang sehingga air hujan yang jatuh dan tidak mengenai tempelan tersebut. Untuk mencegah terjadinya infeksi maka luka bekas potongan segera ditutup.Penutupan dapat dilakukan denganmenggunakan lilin atau cat untuk menjaga agar pertumbuhan tunas okulasi dapat tegak lurus. Tunas yang telah tumbuh diikat pada tiang
Jawaban:
Mengiris batang bawah (membuat jendela okulasi)Langkah yang pertama dalam tahapan olukasi adalah mengiris batang bawah. Bentuk irisan batangbawah tergantung pada cara okulasi yang kita pilih. Irisan okulasi tidak boleh terlalu dalam dan melukai bagian kayunya karenadapat mengakibatkan kegagalan okulasi.Letak jendela okulasi harus beradadisisi yang berlawanan dengan arahmatahari. memperhatiakan arah matahari Hal ini dikarenakan untuk mencegah tempelan tidak terkena sinar matahari secara langsung. Cara ini berlaku pada bibit batang bawah yang dibudidayakan dalam bedengan, namun jika batang bawah ditumbuhkan dalam polybagatau pot maka letak jendela okulasitidak menjadi masalah karena letakbibit lebih mudah diatur posisinya.Mengambil Mata Tunas atau TempelTahap okulasi yang kedua adalah pengambilan mata tempel yang dapat dilakukan dengan tiga cara yaitu bentuk pengambilan sehi empat, sayatan dan bulat. Dengan adanya macam mata tempel dapat diperoleh bentuk mata tempel yangsesuai dengan cara okulasi yang digunakan.Penempelan atau Penyisipan Mata TunasTahapan selanjutnya adalah penempelan mata tunas. Mata tunas yang telah diperoleh kemudian disisipkan atau ditempelkan pada jendela okulasi yang telah dibuat pada batang bawah. Penempelan harus dilakukan secara hati-hati agar tidak sampai merusak kambium.Hal yang perlu diperhatikan pada saat penempelan mata tunas adalah menjaga kebersihan pada kambium karena dapat mengganggu menyatunya penempelanMengikat TempelanPengikatan tempelan dapat menggunakan plastik polianil khlorida dengan ukuran tali pengikat kira-kira memiliki panjang sekitar 20 cm dan lebar sekitar 1,5 cm serta tebalnya 0,1 mm. Pengikatan tempelan biasanya dilakukan dengan sistem genteng yang diikatkan dari bagian bawah ke atas.Hal yang perlu diperhatikan dalam proses pengikatan adalah mata tunas jangan diikat terlalu erat karena dapat mengakibatkan kerusakan pada mata tunas.Membuka IkatanIkatan okulasi dibuka setelah kurang lebih 1 bulan setelah pelaksanaan untuk dilihat mata tempelnya. Jika mata temple masihmenunjukkan warna hijau segar dan sudah melekat dengan batang bawah berarti okulasi berhasil dilakukan, namun jika mata tempel berwarna hijau kemerahan atau hitam maka okulasi yang dilakukan gagal.Memotong Batang BawahPemotongan batang bawah dilakukan jika okulasi tersebut telah berhasil. Pemotongan batang bawah dapat dilakukan dengan cara memotong sekitar 1 cm di atas mata tempel dengan bentuk potongan miring kebelakang sehingga air hujan yang jatuh dan tidak mengenai tempelan tersebut. Untuk mencegah terjadinya infeksi maka luka bekas potongan segera ditutup.Penutupan dapat dilakukan denganmenggunakan lilin atau cat untuk menjaga agar pertumbuhan tunas okulasi dapat tegak lurus. Tunas yang telah tumbuh diikat pada tiang
Jawaban:
Alat yang di butuhkan
~Cutter/ Pisau okulasi (steril dan bersih)
~Grafting tape atau tali plastic
Bahan yang di butuhkan
~Mata tunas yang berkualitas
~Pokok batang bawah yang berupa pohon
Langkah"cara okulasi tanaman
A.mengiris batang bawah/membuat jendela okulasi
b.mengambil mata tempel.misalnya dalam bentuk sayatan
c.penyisipan atau penempalan mata tunas.
penyisipan harus dilakukan hati hati jangan sampai merusak kambium
d.mengikat tempelan.
dalam pengikatan jangan terlalu erat
e.pembukaan tempelan setelah kurang lebih satu bln
f.memotong batang bawah jika berhasil di lihat dr apabila masih hijau / segar
maaf kalo salah.semoga membantu