1. Jepang menyerah kepada Sekutu 2. Peristiwa Rengasdengklok 3. Perumusan Teks Proklamasi 4. Pembacaan Teks Proklamasi Kemerdekaan
Perbedaan pendapat tersebut sebagai berikut: a. Golongan Muda · Menghendaki Proklamasi Kemerdakaan Indonesia diselenggarakan secepatnya tanggal 16 Agustus 1945 · Menghendaki Proklamasi Kemerdekaan Indonesia terlepas dari pengaruh Jepang · Menganggap PPKI buatan Jepang · Menganggap golongan tua sangat lamban b. Golongan Tua · Menghendaki cepat atau lambat Proklamasi Kemerdekaan Indonesia tidak penting, tetapi pada dasarnaya Proklamasi harus disiapkan secara matang · Menghendaki Indonesia dapat merdeka tanpa pertumpahan darah · Menghendaki proses Proklamasi Kemerdekaan melalui rapat PPKI · Golongan tua lebih bersikap hati - hati
1. Jepang menyerah kepada Sekutu
2. Peristiwa Rengasdengklok
3. Perumusan Teks Proklamasi
4. Pembacaan Teks Proklamasi Kemerdekaan
Perbedaan pendapat tersebut sebagai berikut:
a. Golongan Muda
· Menghendaki Proklamasi Kemerdakaan Indonesia diselenggarakan secepatnya tanggal 16 Agustus 1945
· Menghendaki Proklamasi Kemerdekaan Indonesia terlepas dari pengaruh Jepang
· Menganggap PPKI buatan Jepang
· Menganggap golongan tua sangat lamban
b. Golongan Tua
· Menghendaki cepat atau lambat Proklamasi Kemerdekaan Indonesia tidak penting, tetapi pada dasarnaya Proklamasi harus disiapkan secara matang
· Menghendaki Indonesia dapat merdeka tanpa pertumpahan darah
· Menghendaki proses Proklamasi Kemerdekaan melalui rapat PPKI
· Golongan tua lebih bersikap hati - hati