rynkalista
Praaksara atau prasejarah disebut juga nirleka, yaitu zaman tidak ada tulisan. Zaman praaksara dimulai sejak adanya manusia sampai manusia mengenal tulisan. Jadi, jika manusia sudah mengenal tulisan, berarti manusia mulai menginggalkan zaman praaksara, dan memasuki zaman sejarah. Sumber sejarah yang bisa digunakan untuk mengetahui kehidupan zaman praaksara atau prasejarah di antaranya fosil dan artefak.
(maaf kalau salah, smg membantu)