Struktur Teks Deskripsi beserta Jenis dan Pengertiannya – Teks Deskripsi adalah sebuah paragraf dimana gagasan atau ide utama disampaikan dengan cara menggambarkan dengan jelas suatu objek, tempat atau peristiwa yang sedang menjadi topik kepada para pembaca. Sehingga para pembaca bisa merasakan langsung dengan apa yang dibahas dalam teks tersebut.
Tujuan teks Deskripsi
Sudah menjadi hal umum jika semua yang dipelajari ada tujuannya. Teks deskripsi sendiri memiliki tujuan yaitu untuk mengajak pembaca merasakan langsung tentang apa yang sedang di bahas dalam teks. Selain itu, teks deskripsi bisa bertujuan untuk membuat pembaca seolah olah melihat langsung atas apa yang di jelaskan. semoga bisa membantu
Struktur Teks Deskripsi beserta Jenis dan Pengertiannya – Teks Deskripsi adalah sebuah paragraf dimana gagasan atau ide utama disampaikan dengan cara menggambarkan dengan jelas suatu objek, tempat atau peristiwa yang sedang menjadi topik kepada para pembaca. Sehingga para pembaca bisa merasakan langsung dengan apa yang dibahas dalam teks tersebut.
Tujuan teks Deskripsi
Sudah menjadi hal umum jika semua yang dipelajari ada tujuannya. Teks deskripsi sendiri memiliki tujuan yaitu untuk mengajak pembaca merasakan langsung tentang apa yang sedang di bahas dalam teks. Selain itu, teks deskripsi bisa bertujuan untuk membuat pembaca seolah olah melihat langsung atas apa yang di jelaskan. semoga bisa membantu
Jawaban:
teks deskripsi bersifat khusus dan detail adapun pembagian atau strukturnya yaitu
1.pernyataan umum: garis besar cerita
2.deskripsi bagian: penjelasan detail
3. deskripsi manfaat: manfaat dan funsinya