Organel-organel yang terdapat di Sitoplasma : 1. Membran sel 2. Inti sel ( nukleus ) 3. Mitokondria 4. Ribosom 5. Retikulum Endoplasma ( RE ) 6. Badan golgi ( kompleks golgi ) 7. Lisosom 8. Sentriol 9. Vakuola 10. Plastida 11. Dinding sel.
Retikulum Endoplasma (RE) = Alat transportasi dari inti sel ke sitoplasma. Vakuola = Tempat menyimpan zat yang belum digunakan Kloroplas = Untuk memberi warna hijau pada daun dan sbg tpt memasak makanan.(hanya ada pada tumbuhan) Ribosom = Sintesis protein. Lisosom = Mengontrol pencernaan dalam sel Dinding sel = menguatkan sel, mengatur keluar masuknya zat ke dlm sel (hanya ada dalam tumbuhan) Badan golgi = Sistem rekresi Mitokondria = Untuk proses oksidasi energi.
Verified answer
Organel-organel yang terdapat di Sitoplasma :1. Membran sel
2. Inti sel ( nukleus )
3. Mitokondria
4. Ribosom
5. Retikulum Endoplasma ( RE )
6. Badan golgi ( kompleks golgi )
7. Lisosom
8. Sentriol
9. Vakuola
10. Plastida
11. Dinding sel.
Verified answer
Retikulum Endoplasma (RE) = Alat transportasi dari inti sel ke sitoplasma.Vakuola = Tempat menyimpan zat yang belum digunakan
Kloroplas = Untuk memberi warna hijau pada daun dan sbg tpt memasak makanan.(hanya ada pada tumbuhan)
Ribosom = Sintesis protein.
Lisosom = Mengontrol pencernaan dalam sel
Dinding sel = menguatkan sel, mengatur keluar masuknya zat ke dlm sel (hanya ada dalam tumbuhan)
Badan golgi = Sistem rekresi
Mitokondria = Untuk proses oksidasi energi.
Trims.