Sebutkan nama hasil rancangan pembukaan dasar hukum dasar!
Jawaban
Pendahuluan
BPUPKI atau yang disebut Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia, merupakan sebuah badan yang fokus untuk mempersiapkan kemerdekaan Indonesia. Salah satu hal mendasar yang ingin dicapai oleh BPUPKI adalah membuat dasar negara. Maka dibentuklah panitia sembilan guna merumuskan dasar negara Indonesia.
Pembahasan
Pantia sembilan yang diketuai oleh Ir. Soekarno dengan beranggotakan Drs.Mohammad Hatta, Mr. Alexander Andries Maramis, Abikoesno Tjokrosoejoso, Abdoel Kahar Moezakir, H. Agus Salim, Mr. Achmad Soebardjo, Wachid Hasjim, dan Mr. Moehammad Yamin kemudian secara sungguh-sungguh dan penuh semangat merumuskan dasar negara Indonesia.
Pada 22 Juni 1945, Ir. Soekarno bersama anggota panita sembilan mengadakan rapat membahas perumusan dasar negara yang nantinya akan melahirkan konsep rancangan Pembukaan UUD Tahun 1945. Hingga akhirnya, didapatlah sebuah hasil rancangan pembukaan dasar hukum dasar, yang oleh Ir. Soekarno disebut sebagai “Mukaddimah”, dan oleh Mohammad Yamin disebut sebagai “Piagam Jakarta/Jakarta Charter”.
Kesimpulan
Nama hasil rancangan pembukaan dasar hukum dasar yaitu Piagam Jakarta/Jakarta Charter/Mukaddimah.
Verified answer
Sebutkan nama hasil rancangan pembukaan dasar hukum dasar!
Jawaban
Pendahuluan
BPUPKI atau yang disebut Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia, merupakan sebuah badan yang fokus untuk mempersiapkan kemerdekaan Indonesia. Salah satu hal mendasar yang ingin dicapai oleh BPUPKI adalah membuat dasar negara. Maka dibentuklah panitia sembilan guna merumuskan dasar negara Indonesia.
Pembahasan
Pantia sembilan yang diketuai oleh Ir. Soekarno dengan beranggotakan Drs.Mohammad Hatta, Mr. Alexander Andries Maramis, Abikoesno Tjokrosoejoso, Abdoel Kahar Moezakir, H. Agus Salim, Mr. Achmad Soebardjo, Wachid Hasjim, dan Mr. Moehammad Yamin kemudian secara sungguh-sungguh dan penuh semangat merumuskan dasar negara Indonesia.
Pada 22 Juni 1945, Ir. Soekarno bersama anggota panita sembilan mengadakan rapat membahas perumusan dasar negara yang nantinya akan melahirkan konsep rancangan Pembukaan UUD Tahun 1945. Hingga akhirnya, didapatlah sebuah hasil rancangan pembukaan dasar hukum dasar, yang oleh Ir. Soekarno disebut sebagai “Mukaddimah”, dan oleh Mohammad Yamin disebut sebagai “Piagam Jakarta/Jakarta Charter”.
Kesimpulan
Nama hasil rancangan pembukaan dasar hukum dasar yaitu Piagam Jakarta/Jakarta Charter/Mukaddimah.
Pelajari Lebih Lanjut :
Meta Data Jawaban
Kelas : VII
Kategori : Bab 3 - Pembelajaran Perumusan dan Pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945
Kode : 7.9.3 [Kelas 7 PPKn Bab 3 - Pembelajaran Perumusan dan Pengesahan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945]
Kata Kunci : Piagam Jakarta, Mukaddimah, Perubahan, Alasan Perubahan