Sebutkan jenis suku banyak berikut ini dan tulislah suku - suku yang berbeda dalam suku banyak tersebut: a) x² + x + 1 b) 4x² - 2 + 3x c) 2 + 4x d) 4x + 3 e) 5 - 6xy + x
Kategori soal : matematika Kelas : 11 SMA Materi : polinomial Kata kunci : suku
Pembahasan : Suku adalah variabel beserta koefisiennya atau konstanta pada bentuk aljabar yang dipisahkan oleh operasi jumlah atau selisih.
Suku Dua (binom) adalah bentuk aljabar yang dihubungkan dengan satu operasi jumlah atau selisih. Jadi yang termasuk suku dua adalah pilihan : c. 2 + 4x d. 4x + 3
Suku Tiga (trinom) adalah bentuk aljabar yang dihubungkan dengan dua operasi jumlah atau selisih. Jadi yang termasuk suku tiga adalah pilihan : a. x² + x + 1 b. 4x² - 2 + 3x e. 5 - 6xy + x
Suku Sejenis adalah suku yang memiliki variabel dan pangkat dari masing-masing variabel yang sama. Yang termasuk suku sejenis adalah pilihan : a dan b karena memiliki pangkat dan variabel yang sama. c dan d karena memiliki variabel yang sama
Suku yang berbeda atau tidak sejenis adalah pilihan e karena memiliki variabel yang berbeda daripada pilihan lain
Verified answer
Kategori soal : matematikaKelas : 11 SMA
Materi : polinomial
Kata kunci : suku
Pembahasan :
Suku adalah variabel beserta koefisiennya atau konstanta pada bentuk aljabar yang dipisahkan oleh operasi jumlah atau selisih.
Suku Dua (binom) adalah bentuk aljabar yang dihubungkan dengan satu operasi jumlah atau selisih.
Jadi yang termasuk suku dua adalah pilihan :
c. 2 + 4x
d. 4x + 3
Suku Tiga (trinom) adalah bentuk aljabar yang dihubungkan dengan dua operasi jumlah atau selisih.
Jadi yang termasuk suku tiga adalah pilihan :
a. x² + x + 1
b. 4x² - 2 + 3x
e. 5 - 6xy + x
Suku Sejenis adalah suku yang memiliki variabel dan pangkat dari masing-masing variabel yang sama.
Yang termasuk suku sejenis adalah pilihan :
a dan b karena memiliki pangkat dan variabel yang sama.
c dan d karena memiliki variabel yang sama
Suku yang berbeda atau tidak sejenis adalah pilihan e karena memiliki variabel yang berbeda daripada pilihan lain