iyan203
Kelas : 10 Mapel : geografi Materi : Hidrosfer Kategori : pola aliran sungai
jawaba pendek : sungai memiliki pola aliran yg bermacam macam dan pola aliran tsb di pengaruhi oleh kondisi struktur morfologi dan geologi suatu daerah yg di lewatinya, adapun pola aliran sungai tsb yaitu : 1. pola dendritik 2. radial sentrifugal 3. rektangular 4. trellis 5. radial sentripetal 6. paralel 7. anular
jawaban panjang : terbentuknya pola aliran sungai yg beragam di pengaruhi oleh keadaan struktur geologi dan geomorfologi pada suatu kawasan, adapun pola aliran sungai sebagai berikut : 1. dendritik, merupakan pola yg berbentuk seperti cabang ranting pohon dimana pola aliran sungai ini anak sungainya membentuk sudut yg tidak teratur. pola aliran ini terdapat di daerah dataran rendah dengan struktur batuan homogen
2. Radial sentrifugal, merupakan pola aliran sungai yg menyebar secara radial dari suatu titik ketinggian tertentu seperti daerah pegunungan kemudian menyebar kearah lereng
3. Pola rectangular, merupakan pola aliran sungai yg terdapat di daerah patahan atau struktur geologi yg mengalami kekar atau rekahan, pada pola aliran seperti ini biasanya aliran sungai berbentuk siku siku
4. pola Trelis, merupakan sungai yg anak sungainya hampir sejajar dengan sungai utama dan biasanya pola aliran trelis terdapat pada daerah dengan morfologi lipatan
5. pola sentripetal, merupakan pola aliran yg aliran sungainya mengalir ke satu tempat yg berupa cekungan
6. pola paralel, merupakan pola aliran sungai yg terbentuk oleh lereng yg curam dan terjal
7. pola anular, merupakan suatu pola aliran sungai yg anak sungainnya melingkar dan pola ini terdapat di daerah morfologi dome atau kubah
Mapel : geografi
Materi : Hidrosfer
Kategori : pola aliran sungai
jawaba pendek :
sungai memiliki pola aliran yg bermacam macam dan pola aliran tsb di pengaruhi oleh kondisi struktur morfologi dan geologi suatu daerah yg di lewatinya, adapun pola aliran sungai tsb yaitu :
1. pola dendritik
2. radial sentrifugal
3. rektangular
4. trellis
5. radial sentripetal
6. paralel
7. anular
jawaban panjang :
terbentuknya pola aliran sungai yg beragam di pengaruhi oleh keadaan struktur geologi dan geomorfologi pada suatu kawasan, adapun pola aliran sungai sebagai berikut :
1. dendritik, merupakan pola yg berbentuk seperti cabang ranting pohon dimana pola aliran sungai ini anak sungainya membentuk sudut yg tidak teratur. pola aliran ini terdapat di daerah dataran rendah dengan struktur batuan homogen
2. Radial sentrifugal, merupakan pola aliran sungai yg menyebar secara radial dari suatu titik ketinggian tertentu seperti daerah pegunungan kemudian menyebar kearah lereng
3. Pola rectangular, merupakan pola aliran sungai yg terdapat di daerah patahan atau struktur geologi yg mengalami kekar atau rekahan, pada pola aliran seperti ini biasanya aliran sungai berbentuk siku siku
4. pola Trelis, merupakan sungai yg anak sungainya hampir sejajar dengan sungai utama dan biasanya pola aliran trelis terdapat pada daerah dengan morfologi lipatan
5. pola sentripetal, merupakan pola aliran yg aliran sungainya mengalir ke satu tempat yg berupa cekungan
6. pola paralel, merupakan pola aliran sungai yg terbentuk oleh lereng yg curam dan terjal
7. pola anular, merupakan suatu pola aliran sungai yg anak sungainnya melingkar dan pola ini terdapat di daerah morfologi dome atau kubah
semoga manfaat