samuwel122Pranata ekonomi adalah pranata yang menangani masalah kesejahteraan materiil, yaitu yang mengatur kegiatan atau cara-cara berproduksi, distribusi, dan konsumsi barang-barang dan jasa yang diperlukan bagi kelangsungan hidup manusia
0 votes Thanks 1
comchoirunnisa
Fungsi pranata ekonomi sebagai berikut: a. mengatur konsumsi barang dan jasa b. mengatur distribusi barang dan jasa c. mengatur produksi barang dan jasa.
a. mengatur konsumsi barang dan jasa
b. mengatur distribusi barang dan jasa
c. mengatur produksi barang dan jasa.