DPR mempunyai fungsi ; legislasi, anggaran, dan pengawasan yang dijalankan dalam kerangka representasi rakyat.
Fungsi legislasi dilaksanakan sebagai perwujudanDPR selaku pemegang kekuasaan membentuk undang-undang.
Fungsi anggaran dilaksanakan untuk membahas dan memberikan persetujuan atau tidak memberikan persetujuan terhadap rancanga undang-undang tentang APBN yang diajukan oleh Presiden.
Fungsi pengawasan dilaksanakan melalui pengawasan atas pelaksanaan undang-undang dan APBN.
1 votes Thanks 2
dyra27
-lembaga pembuat Undang-undang -menetapkan RAPBN Negara -lembaga yg mengawasi pemerintahan
DPR mempunyai fungsi ; legislasi, anggaran, dan
pengawasan yang dijalankan dalam kerangka
representasi rakyat.
Fungsi legislasi dilaksanakan sebagai perwujudanDPR selaku pemegang kekuasaan membentuk undang-undang.
Fungsi anggaran dilaksanakan untuk membahas
dan memberikan persetujuan atau tidak
memberikan persetujuan terhadap rancanga undang-undang tentang APBN yang diajukan oleh Presiden.
Fungsi pengawasan dilaksanakan melalui
pengawasan atas pelaksanaan undang-undang dan APBN.
-menetapkan RAPBN Negara
-lembaga yg mengawasi pemerintahan