Sebutkan dan jelaskan unsur unsur lingkungan dengan disertai contoh masing masing
tuanpenanya
Interaksi unsur-unsur lingkungan. a.Pengaruh komponen fisik terhadap komponen biologi, contohnya: 1)kondisi iklim memengaruhi persebaran vegetasi, 2) Hasil karya manusia sebagai lingkungan budaya dipengaruhi oleh lingkungan fisik, contoh membuat terasering pada lahan-lahan miring, menanami tanaman yang sesuai dengan kondisi tanah. b. Pengaruh komponen biologi terhadap komponen fisik, contohnya: keberadaan cacing dalam tanah membuat kondisi tanah menjadi gembur dan subur, c.Pengaruh sumber daya manusia terhadap komponen fisik dan biologi, contohnya: manusia melakukan berbagai konservasi tanah dan air, manusia mengupayakan kelestarian flora dan fauna. Selain contoh interaksi unsur-unsur lingkungan seperti di atas, contoh yang lain adalah unsur-unsur kehidupan yang ada di hutan. Ekosistem hutan merupakan sistem trofik yang pengaruhnya sangat besar bagi kehidupan manusia di mana pun berada. Interaksi unsur-unsur lingkungan dalam hutan berjalan seimbang dan serasi. Interaksi unsur-unsur lingkungan secara global dapat kita amati pada interaksi manusia terhadap hutan. Dalam lingkungan hutan, kita dapat menemukan semua komponen lingkungan, baik fisik, biologi, maupun lingkungan budaya. Hutan juga mempunyai fungsi hidrologi yaitu sebagai daerah tangkapan hujan sehingga hutan mampu menyimpan air serta melindungi tanah dari bahaya erosi.
9 votes Thanks 19
Corneliusfranc
- Biotik dgn abiotik, yaitu makhluk hidup dgn alam, misalkan gajah minum air - Biotik dgn biotik, yaitu sesama makhluk hidup, misalkan lingkungan dan lembaga sosial - Abiotik dan abiotik, yaitu alam dgn alam. Misalkan bencana alam membuat rumah hancur - Abiotik dgn biotik, yaitu alam dgn makhluk hidup. Misalkan alam perlu perawatan dari mahluk hidup
a.Pengaruh komponen fisik terhadap komponen biologi, contohnya: 1)kondisi iklim memengaruhi persebaran vegetasi, 2) Hasil karya manusia sebagai lingkungan budaya dipengaruhi oleh lingkungan fisik, contoh membuat terasering pada lahan-lahan miring, menanami tanaman yang sesuai dengan kondisi tanah.
b. Pengaruh komponen biologi terhadap komponen fisik, contohnya: keberadaan cacing dalam tanah membuat kondisi tanah menjadi gembur dan subur,
c.Pengaruh sumber daya manusia terhadap komponen fisik dan biologi, contohnya: manusia melakukan berbagai konservasi tanah dan air, manusia mengupayakan kelestarian flora dan fauna. Selain contoh interaksi unsur-unsur lingkungan seperti di atas, contoh yang lain adalah unsur-unsur kehidupan yang ada di hutan. Ekosistem hutan merupakan sistem trofik yang pengaruhnya sangat besar bagi kehidupan manusia di mana pun berada. Interaksi unsur-unsur lingkungan dalam hutan berjalan seimbang dan serasi. Interaksi unsur-unsur lingkungan secara global dapat kita amati pada interaksi manusia terhadap hutan. Dalam lingkungan hutan, kita dapat menemukan semua komponen lingkungan, baik fisik, biologi, maupun lingkungan budaya. Hutan juga mempunyai fungsi hidrologi yaitu sebagai daerah tangkapan hujan sehingga hutan mampu menyimpan air serta melindungi tanah dari bahaya erosi.
- Biotik dgn biotik, yaitu sesama makhluk hidup, misalkan lingkungan dan lembaga sosial
- Abiotik dan abiotik, yaitu alam dgn alam. Misalkan bencana alam membuat rumah hancur
- Abiotik dgn biotik, yaitu alam dgn makhluk hidup. Misalkan alam perlu perawatan dari mahluk hidup