Hukum bacaan nun sukun dan tanwin pada Q.S Ali Imran ayat 134 ada IKHFA
Penjelasan:
Ikhfa karena huruf nun sukun bertemu huruf fa. Cara membacanya samar dengan dengung dan ditahan selama 3 harakat. Pada waktu mengucapkan huruf nun mati, sikap lidah dan bibir dipersiapkan menempati huruf fa'.
Jawaban:
Hukum bacaan nun sukun dan tanwin pada Q.S Ali Imran ayat 134 ada IKHFA
Penjelasan:
Ikhfa karena huruf nun sukun bertemu huruf fa. Cara membacanya samar dengan dengung dan ditahan selama 3 harakat. Pada waktu mengucapkan huruf nun mati, sikap lidah dan bibir dipersiapkan menempati huruf fa'.