Nuria31
*Manajemen produksi: Manajemen produksi adalah pelaksanaan kegiatan-kegiatan manajerial sepertiplanning(perencanaan), organizing (pengorganisasian),actuating(penggerakan) dancontrolling(pengawasan) terhadap sistem-sistem produksi dengan tujuan agar produksi dapat berjalan secara efektif dan efisien.Manajemen produksi menyangkut kegiatan untuk menghasilkan barang. *Manajemen pemasaran: Manajemen pemasaran mempunyai pengertian yang berbeda- beda, di antaranya dapat kamu simak berikut ini.1.MenurutTheAmericanMarketingAssociationCommite, pemasaran adalah kegiatan-kegiatan perdaganganyang mengarahkan aliran barang-barang dan jasa dari produsen menuju ke konsumen atau pemakai.2.Menurut Prof. Malcolm Mc. Hair, merumuskan bahwa pemasaran adalah penciptaan danpenyerahan suatu standard hidup kepada masyarakat. Jadi, pemasaran terdiriatas usaha-usaha yang dibutuhkan untukmemuaskan, baik kebutuhan penjual maupun kebutuhan pembeli.Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa manajemen pemasaran adalahpenerapan fungsi-fungsi manajemen dalam kegiatan penciptaan dan penyerahan barang atau jasa kepada konsumen atau masyarakat, agar dapat memperluas pasarbagi kemajuan suatu perusahaan ataupun industri. *Manajemen personalia: Manajemen personalia atau manajemen Sumber Daya Manusia (SDM) adalah seni dan ilmu dalam perencanaan, pengorganisasian, penggerakan, dan pengawasan dalam hal pengadaan, pengembangan, pemberian kompensasi, pengintegrasian dan pemeliharaan terhadap sumber daya manusia secara terpadu untuk mencapai tujuanorganisasi. *Manajemen keuangan:Manajemen keuangan adalah salah satu aktivitas fungsi manajemen untuk menyediakan segala kebutuhan finansial yang berkaitan dengan operasional perusahaan dan organisasi. *Manajemen akutansi/administrasi: Manajemen administrasi/akuntansi adalah cara mengajukan informasi mengenai administrasi atau akuntansi sedemikian rupa sehingga dapat membantu manajemen dalam menentukan garis-garis kebijakan dan operasional sehari-hari dari suatu usaha.Sasaran utama dari manajemen administrasi atau akuntansi adalah menyajikan laporan tentang peristiwa finansial atau keuangan. Peristiwa finansial atau keuangan yang dimaksud meliputi kegiatan mencatat, menguraikan dan menganalisis, menggolongkan,meringkas, menafsirkan, meramalkan, dan melaporkan peristiwa keuangan.Jadi, manajemen akuntansi senantiasa dapat digunakan karena merupakan alat yang sangat penting dalam manajemen perusahaan.
*Manajemen pemasaran: Manajemen pemasaran mempunyai pengertian yang berbeda- beda, di antaranya dapat kamu simak berikut ini.1.MenurutTheAmericanMarketingAssociationCommite, pemasaran adalah kegiatan-kegiatan perdaganganyang mengarahkan aliran barang-barang dan jasa dari produsen menuju ke konsumen atau pemakai.2.Menurut Prof. Malcolm Mc. Hair, merumuskan bahwa pemasaran adalah penciptaan danpenyerahan suatu standard hidup kepada masyarakat. Jadi, pemasaran terdiriatas usaha-usaha yang dibutuhkan untukmemuaskan, baik kebutuhan penjual maupun kebutuhan pembeli.Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa manajemen pemasaran adalahpenerapan fungsi-fungsi manajemen dalam kegiatan penciptaan dan penyerahan barang atau jasa kepada konsumen atau masyarakat, agar dapat memperluas pasarbagi kemajuan suatu perusahaan ataupun industri.
*Manajemen personalia: Manajemen personalia atau manajemen Sumber Daya Manusia (SDM) adalah seni dan ilmu dalam perencanaan, pengorganisasian, penggerakan, dan pengawasan dalam hal pengadaan, pengembangan, pemberian kompensasi, pengintegrasian dan pemeliharaan terhadap sumber daya manusia secara terpadu untuk mencapai tujuanorganisasi.
*Manajemen keuangan:Manajemen keuangan adalah salah satu aktivitas fungsi manajemen untuk menyediakan segala kebutuhan finansial yang berkaitan dengan operasional perusahaan dan organisasi.
*Manajemen akutansi/administrasi: Manajemen administrasi/akuntansi adalah cara mengajukan informasi mengenai administrasi atau akuntansi sedemikian rupa sehingga dapat membantu manajemen dalam menentukan garis-garis kebijakan dan operasional sehari-hari dari suatu usaha.Sasaran utama dari manajemen administrasi atau akuntansi adalah menyajikan laporan tentang peristiwa finansial atau keuangan. Peristiwa finansial atau keuangan yang dimaksud meliputi kegiatan mencatat, menguraikan dan menganalisis, menggolongkan,meringkas, menafsirkan, meramalkan, dan melaporkan peristiwa keuangan.Jadi, manajemen akuntansi senantiasa dapat digunakan karena merupakan alat yang sangat penting dalam manajemen perusahaan.