mutiarathahara
Ciri-Ciri Umum ProtistaKebanyakan uniseluler (bersel satu) tetapi beberapa organisme multiseluler atau kolonial.Mereka hidup bebas atau hidup sebagai parasit.Respirasi aerob dan memiliki mitokondria untuk respirasi sel.Reproduksi secara aseksual atau seksual.Protista dikelompokkan menjadi 3: protista mirip hewan (protozoa), mirip jamur, dan mirip tumbuhan.Berdasarkan kelompok, mereka dapat bersifat heterotrof atau autotrof.Protista mirip tumbuhan (algae/ganggang) memiliki klorofil; serta memiliki pigmen tambahan seperti xantofil, fikobilin, dan karoten.
15 votes Thanks 34
afiska
1) Ukuran tubuh mulai dari 10 mikron-6 mm 2) Bentuk protozoa bervariasi yaitu asimetris, bilateral simetris, radial simetris dan spiral 3) Bergerak dengan flagel, pseudopodia, silia atau dengan gerakan sel itu sendiri 4) Cara hidupnya bebas, komensalisme, mutualisme, parasit 5) Cara mendapatkan makanan dibedakan menjadi : holozoik, saprofit, saprozoik, holozoik 6) Habitatnya di tempat-tempat berair, seperti di selokan, sawah, parit, sungai, dll
2) Bentuk protozoa bervariasi yaitu asimetris, bilateral simetris, radial simetris dan spiral
3) Bergerak dengan flagel, pseudopodia, silia atau dengan gerakan sel itu sendiri
4) Cara hidupnya bebas, komensalisme, mutualisme, parasit
5) Cara mendapatkan makanan dibedakan menjadi : holozoik, saprofit, saprozoik, holozoik
6) Habitatnya di tempat-tempat berair, seperti di selokan, sawah, parit, sungai, dll