leonhatociri ciri negara fasis - tidak mengakui adanya hak asasi manusia - pemerintah terobsesi dengan kekuasaan - simbol-simbol dan bendera-bendera fasis ada dimana-mana - korupsi merajalela - hukuman yang keras bagi siapapun yang menentang - kekuatan militer diprioritaskan - media masa dikendalikan - pertahanan negara kuat
1 votes Thanks 10
nadiaanandaFasisme adalah paham yang terlalu "mendewakan/meninggikan" negara/bangsa sendiri dan memandang rendah negara/bangsa lain. Beberapa ciri-cirinya: 1. Pemerintah adalah pemegang kedaulatan tertinggi dan dianggap elite. 2. Pemerintah memiliki kekuasaan absolut dalam hal kehidupan warga negara. 3. Kepentingan negara berada di atas kepentingan lain, termasuk kepentingan warga negara (bahkan jika harus menjadi sarana dan alat dalam masalah politik). 4. Rakyat tidak boleh berpendapat dan tidak boleh menentang pendapat negara (penguasa). 5. Partai yang mendominasi hanya ada satu. 6. Tidak mengakui adanya persamaan derajat. 7. Menggunakan kekerasan dan kekuasaan dalam berbagai aspek.
- tidak mengakui adanya hak asasi manusia
- pemerintah terobsesi dengan kekuasaan
- simbol-simbol dan bendera-bendera fasis ada dimana-mana
- korupsi merajalela
- hukuman yang keras bagi siapapun yang menentang
- kekuatan militer diprioritaskan
- media masa dikendalikan
- pertahanan negara kuat
1. Pemerintah adalah pemegang kedaulatan tertinggi dan dianggap elite.
2. Pemerintah memiliki kekuasaan absolut dalam hal kehidupan warga negara.
3. Kepentingan negara berada di atas kepentingan lain, termasuk kepentingan warga negara (bahkan jika harus menjadi sarana dan alat dalam masalah politik).
4. Rakyat tidak boleh berpendapat dan tidak boleh menentang pendapat negara (penguasa).
5. Partai yang mendominasi hanya ada satu.
6. Tidak mengakui adanya persamaan derajat.
7. Menggunakan kekerasan dan kekuasaan dalam berbagai aspek.
Semoga membantu, kalo salah mohon koreksi :)