" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Pelajaran : IPA
Kategori : Jaringan
Kata Kunci : Ciri, Jaringan Ikat
Berikut merupakan ciri-ciri dari jaringan ikat :
a. Merupakan jaringan yang berfungsi untuk mengikat, menyokong, dan menambat jaringan-jaringan maupun organ-organ penyusun tubuh manusia dan hewan
b. Berkembang dari mesenkim yang berasal dari lapisan tengah embrio (mesoderm) ketika proses pembuahan
c. Sel dipisahkan oleh sejumlah besar zat ekstra seluler atau matriks
d. Sel diantarai dalam matriks jaringan ikat
e. Matriks pada jaringan ikat memegang dan mengelilingi sel-sel khusus dimana yang tersebar di dalamnya adalah serat mikroskopis seperti benang.