Tafrijiyah
-air tenang menghanyutkan : orang pendiam namun berilmu. -bagai bumi dengan langit : hal yang jauh berbeda. -besar pasak daripada tiang : pengeluaran lebih besar daripada penghasilan. -nasi sudah menjadi bubur : perbuatan yang sudah terlanjur. -seperti pungguk merindukan bulan : mengharap sesuatu yang tak mungkin terjadi.
1 votes Thanks 2
nadya404
1) air susu dibalas air tiba berbuat baik tapi dibalas dengan kejahatan 2) serigala berbulu domba orang yang kelihatan sangat baik dan penurut, tapi hatinya jahat 3) musuh dalam selimut musuh yang ada di dalam lingkungan sendiri, tapi tidak kelihatan 4) ada gula ada semut dimana ada harta, Maka banyak orang yang berdatangan 5) ada udang di balik batu punya maksud tersembunyi
-bagai bumi dengan langit : hal yang jauh berbeda.
-besar pasak daripada tiang : pengeluaran lebih besar daripada penghasilan.
-nasi sudah menjadi bubur : perbuatan yang sudah terlanjur.
-seperti pungguk merindukan bulan : mengharap sesuatu yang tak mungkin terjadi.
berbuat baik tapi dibalas dengan kejahatan
2) serigala berbulu domba
orang yang kelihatan sangat baik dan penurut, tapi hatinya jahat
3) musuh dalam selimut
musuh yang ada di dalam lingkungan sendiri, tapi tidak kelihatan
4) ada gula ada semut
dimana ada harta, Maka banyak orang yang berdatangan
5) ada udang di balik batu
punya maksud tersembunyi