Sebutkan 3 struktur teks. observasi, eksplanasi, eksposisi???
vitriani
Observasi : - defenisi umum - deskripsi bagian - deskripsi manfaat eksplanasi : - pernyataan umum - deretan penjelasan - interpretasi eksposisi : - tesis - argumentasi - penegasan ulang
semoga membantu
4 votes Thanks 7
Sahar
-devinisi umum itu apa?
- deskripsi bagian itu apa?
- deskripsi manfaat apa?
- deretan penjelasan
- interpretasi
- tesis
- argumentasi - penegasan ulang
vitriani
- defenisi umum itu pengertian
- deskripsi bagian itu penjelasan
- deskripsi manfaat itu manfaat
- deretan penjelasan itu proses terjadinya kalimat
- interpretasi itu opsional
- tesis itu pembukaan
- argumentasi itu isi
- penegasan ulang itu penutup
salsaw
Observasi definisi umum menjelaskan tentang ulasan singkat dan paparan umum dari objek yang di-observasi, lalu deskripsi bagian memaparkan secara mendalam mengenai salah satu hal yang dianggap menarik dari hal yang diamati. deskripsi manfaat itu menjelaskan manfaat dari hal atau objek yang diamati. Urutannya: definisi umum deskripsi bagian deskripsi manfaat
eksplanasi pernyataan umum itu menuliskan pernyataan pernyataan dari objek atau hal yang akan dijelaskan secara umum dan tak terlalu mendalam. eksplanasi (penjelasan) itu menjelaskan objek atau hal yang diamati secara mendalam dan lebih intens interpretasi itu penutup. bisa diisi cara menghindari, cara melestarikan dll yang sekiranya cocok untuk menjadi penutup dalam suatu teks Urutannya: pernyataan umum eksplanasi interpretasi
eksposisi tesis berisi pendapat dari penulis mengenai hal atau objek yang diamati. dapat berupa pendapat positif maupun pendapat negatif. argumentasi ini paragraf atau bagian yang menguatkan tesis berisi alasan alasan mengapa penulis berpendapat demikian. Sebagai penguat dari tesis penegasan ulang itu bagian yang menegaskan kembali akan hal-hal yang telah ditulis di bagian-bagian sebelumnya berfungsi sebagai pengokoh.
- deskripsi bagian
- deskripsi manfaat
eksplanasi : - pernyataan umum
- deretan penjelasan
- interpretasi
eksposisi : - tesis
- argumentasi
- penegasan ulang
semoga membantu
definisi umum menjelaskan tentang ulasan singkat dan paparan umum dari objek yang di-observasi, lalu deskripsi bagian memaparkan secara mendalam mengenai salah satu hal yang dianggap menarik dari hal yang diamati. deskripsi manfaat itu menjelaskan manfaat dari hal atau objek yang diamati.
Urutannya:
definisi umum
deskripsi bagian
deskripsi manfaat
eksplanasi
pernyataan umum itu menuliskan pernyataan pernyataan dari objek atau hal yang akan dijelaskan secara umum dan tak terlalu mendalam.
eksplanasi (penjelasan) itu menjelaskan objek atau hal yang diamati secara mendalam dan lebih intens
interpretasi itu penutup. bisa diisi cara menghindari, cara melestarikan dll yang sekiranya cocok untuk menjadi penutup dalam suatu teks
Urutannya:
pernyataan umum
eksplanasi
interpretasi
eksposisi
tesis berisi pendapat dari penulis mengenai hal atau objek yang diamati. dapat berupa pendapat positif maupun pendapat negatif.
argumentasi ini paragraf atau bagian yang menguatkan tesis berisi alasan alasan mengapa penulis berpendapat demikian. Sebagai penguat dari tesis
penegasan ulang itu bagian yang menegaskan kembali akan hal-hal yang telah ditulis di bagian-bagian sebelumnya berfungsi sebagai pengokoh.